Gandeng BPSDMI Kemenperin, Perusahaan Korea Selatan Kucurkan Beasiswa Rp 450 Juta
Perusahaan global yang berkantor pusat di Korea Selatan, KT&G Scholarship Foundation menyalurkan beasiswa dengan nilai Rp 450 juta ke 130 mahasiswa Politeknik dan Akademi Komunitas (AKOM), yang terafiliasi dengan Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Industri (BPSDMI) Kementerian Perindustrian. Program beasiswa itu digulirkan melalui penandatanganan nota kesepahaman antara KT&G Scholarship Foundation dan BPSDMI. KT&G Scholarship Foundation […]
Continue Reading